Department of Economics and Islamic Banking: Recent submissions
Now showing items 341-360 of 835
-
ANALISIS PENGARUH FAKTOR FINANCIAL INFORMATION, INVESTMENT CAPABILITIES, PAST EXPERIENCE, DAN THE QUALITY OF RETURN TERHADAP LOYALITAS MAHASISWA INVESTOR DI PASAR MODAL SYARIAH
(FAI UMY, 2018-05-02)The purpose of this research is to analyst the loyalty of student investor on investing in Syariah capital market with variable Financial Information, Investment Capabilities, Past Experience dan The Quality Of Return.This ... -
FILANTROPI KREATIF: PEMBERDAYAAN EKONOMI BERBASIS ZAKAT PRODUKTIF
(FAI UMY, 2018-04-04)This study aims to find out the mechanism and empowerment pattern of productive zakat funds through Kampung Ternak Program carried out by Dompet Dhuafa Yogyakarta. It also aims to find out the effect of empowerment activities ... -
TINJAUAN HUKUM ISLAM TERHADAP PRAKTIK JUAL BELI BUKU
(FAI UMY, 2018-03-03)This study discusses the buying and selling practice in Taman Pintar book stores of Yogyakarta according to Islamic law perspective. This study aims to find out and describe the implementation of buying and selling practice ... -
KOMITMEN AFEKTIF SEBAGAI VARIABEL MEDIASI PENGARUH PERSON-JOB FIT DAN PERSON-ORGANIZATION FIT TERHADAP JOB INVOLVEMENT KARYAWAN
(FAI UMY, 2018-04-04)This research is carried out with the goal of identifying and analyzing the influence of Person-job fit and Person-organization fit toward Job involvement using affective commitment as the mediating variable. The object ... -
EFEKTIVITAS WORD OF MOUTH TERHADAP MINAT NASABAH DALAM PEMBIAYAAN KREDIT USAHA RAKYAT (KUR) DI BANK SYARIAH
(FAI UMY, 2018-04-04)This research aimed at learning and analyzing the effectiveness of word of mouth toward customers’ interest in People’s Business Credit in Bank Syariah Mataram Branch, Lombok. The type of the research was associative ... -
FAKTOR-FAKTOR YANG MEMPENGARUHI PEMBIAYAAN PRODUK QARDHUL HASAN
(PAI UMY, 2018-03-07)This research aims to analyze the factors that influence members to apply for Qardhul Hasan financing and factors that influence KSPPS BMT BIMA to distribute Qardhul Hasan financing to the members. This is a field research ... -
RESTRUKTURISASI PEMBIAYAAN AKAD MURABAHAH STUDI KASUS PADA BANK BNI SYARIAH CABANG YOGYAKARTA BERDASARKAN FATWA DEWAN SYARIAH NASIONAL
(FAI UMY, 2018-03-07)This research aimed at learning about the implementation of murabahah contract restructuring at Bank BNI Syariah Yogyakarta Branch based on the Fatwa of Dewan Syariah Nasional. The type of research is qualitative using ... -
ANALISIS PENGARUH KEPERCAYAAN, PERSEPSI KEMUDAHAN, RISIKO TERHADAP MINAT NASABAH DALAM MENGGUNAKAN LAYANAN E-BANKING (STUDI KASUS PADA PT BANK SYARIAH MANDIRI CABANG YOGYAKARTA)
(FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2015-08-31)Penelitian ini termasuk jenis penelitian lapangan. Penelitian ini bertujuan untuk menguji apakah adanya pengaruh kepercayaan, kemudahan, risiko terhadap minat nasabah dalam menggunakan layanan e-banking. Sampel penelitian ... -
STRATEGI DINAS KEBUDAYAAN DAN PARIWISATA KABUPATEN LOMBOK TIMUR DALAM PROMOSI PARIWISATA TAHUN 2014
(FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2015-12-23)Kabupaten Lombok Timur sebagai daerah kepulauan mempunyai potensi wisata yang beragam, seperti wisata pantai, kebudayaan, pegunungan kesenian tradisional, sejarah serta kuliner. Wisata pantai seperti pantai di Gili kondo ... -
ANALISIS PENGARUH PEMAHAMAN HUKUM RIBA TERHADAP KEPUTUSAN NASABAH DALAM PEMBIAYAAN MURABAHAH PADA BANK SYARIAH (STUDI KASUS BRI STARIAH DAN BANK NTB SYARIAH PRAYA LOMBOK TENGAH)
(FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2015)Pesatnya perkembangan lembaga perbankan syariah karena bank syariah memiliki keistimewaan. Dalam dunia perbankan, bank syariah merupakan industri jasa yang relatif baru, dimana menerapkan syariah Islam disetiap aktivitas ... -
PERBANDINGAN TINGKAT KESEHATAN BANK SYARIAH DENGAN METODE RISK BASED BANK RATING (RBBR) SYARIAH DARI FAKTOR EARNINGS (RENTABILITAS) (STUDI KASUS PADA BANK UMUM SYARIAH SWASTA NASIONAL DEVISA TAHUN 2010-2014)
(FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2015)Penelitian ini menganalisis tingkat kesehatan dari faktor Rentabilitas pada Bank Umum Syariah Swasta Nasional Devisa dengan menggunakan metode RBBR. Penelitian ini merupakan studi perbandingan dengan menggunakan metode ... -
PENGARUH GAYA KEPEMIMPINAN, BUDAYA ORGANISASI DAN KOMPENSASI TERHADAP ORGANIZATIONAL CITIZENSHIP BEHAVIOUR ( OCB)
(2015)Penelitian ini bertujan untuk mengetahui Pengaruh gaya kepemimpinan terhadap OCB karyawan BMT bina ihsanul fikri yogyakarta ,Pengaruh budaya budaya organisasi terhadap OCB karyawan BMT bina ihsanul fikri yogyakarta,Pengaruh ... -
APLIKASI PENDAYAGUNAAN DANA ZAKAT DAN INFAQ DALAM MEMBERDAYAKAN EKONOMI DHUAFA
(FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2015)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui aplikasi pendayagunaan zakat dan infaq dalam pemberdayaan ekonomi kaun dhuafa oleh lembaga amil zakat dompet dhuafa cabang yogyakarta jenis penelitian ini adalah penelitian lapangan ... -
ANALISIS PERBANDINGAN KINERJA KEUANGAN BANK SYARIAH SEBELUM DAN SESUDAH SPIN OFF BERDASARKAN EARNING DAN LIKUIDITAS COMPARATIVE ANALYSIS OF FINANCIAL PERFORMANCE ISLAMIC BANK BEFORE AND AFTER SPIN OFF ON EARNINGS AND LIQUIDITY
(FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2015)This study aimed to comparehealth of financial performence bused on earnining and liquidity ratios before and after the spion-off islamic bank this reserse usus descriptive quantitative approach with avariable rasio of ... -
SIKAP NASABAH TERHADAP PRODUK PEMBIAYAAN TALANGAN HAJI YANG DIKELUARKAN PT.BANK SYARIAH MANDIRI CABANG YOGYAKARTA
(FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2015)Dana talangan haji merupakan satu dari kesekian banyak produk yang dimiliki oleh bank syariah mandiri.oleh sebab itu banyaknya produk perbankan yang ditawarkan oleh bank syariah mandiri (BSM) tentunya harus dirancang ... -
ANALISIS PENGARUH INFLASI, NILAI TUKAR (KURS), BI RATE DAN JAKARTA ISLAMIC INDEX (JII) TERHADAP NILAI AKTIVA BERSIH (NAB) REKSA DANA SAHAM SYARIAH DI INDONESIA
(FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2015-04-15)Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis pengaruh inflasi, nilai tukar (kurs), BI rate dan Jakarta Islamic Index (JII) terhadap Nilai Aktiva Bersih (NAB) reksa dana saham syariah di Indonesia. Data yang digunakan dalam ... -
ANALISIS PENGARUH KUALITAS PELAYANAN TERHADAP KEPUASAN NASABAH FUNDING PADA BPRS BAROKAH DANA SEJAHTERA YOGYAKARTA
(FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2015-05-04)Tujuan penelitian ini adalah untuk menganalisis secara parsial dan simultan dimensitangibels, responsiveness, reliability, assurance, empathy apakah berpengaruh terhadap kepuasan nasabah. Penelitian ini menggunakan ... -
PENGARUH KARAKTERISTIK SYARIAH MARKETING TERHADAP KEPUASAN NASABAH PEMBIAYAAN PADA BPRS MADINA MANDIRI SEJAHTERA YOGYAKARTA
(FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2015-11-17)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui apakah karakteristik dari seorang syariah marketing yang terdiri dari Teistis (Rabbaniyyah), Etis (Akhlaqiyyah), Realistis (Al-Waqi’iyah) serta Humanistis (Al-Insaniyyah) berpengaruh ... -
PENGELOLAAN ZAKAT PROFESI DI LAZISMU WILAYAH YOGYAKARTA (TINJUAN PUTUSAN TARJIH MUHAMMADIYAH)
(FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2015)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui bagaimana pengelolaan zakat profesi pada LazisMu Wilayah Yogyakarta jika ditinjau dari putusan tarjih Muhammadiyah dan ke arah mana saja penyaluran zakat profesi dari seseorang yang ... -
ANALISIS DAMPAK SERVICE PERFORMANCE DAN KEPUASAN SEBAGAI VARIABLE MODERATING TERHADAP LOYALITAS ( Studi Kasus BMT Bina Ihsanul Fikri Yogyakarta )
(FAKULTAS AGAMA ISLAM UNIVERSITAS MUHAMMADIYAH YOGYAKARTA, 2015-04)Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui pengaruh service performance secara langsung terhadap loyalitas anggota, serta untuk mengetahui pengaruh kepuasan anggota secara langsung terhadap loyalitas anggota, dan ...